Griya Tahfihz Qoryatul Qur'an Rihlah Qur'ani Ke Pantai Gunungkidul


Kamis, 28 Desember 2017. Griya Tahfizh Qoryatul Qur'an Jetis laksanakan acara RIHLAH QUR'ANI Ke pantai Gunungkidul.

Acara Rihlah Qur'ani ini di ikuti oleh segenap keluarga besar Griya Tahfizh Qoryatul Qur'an Jetis mulai  pengurus, asatidzah/pengelola, santri, dan beberapa wali santri yang memakan waktu seharian ini dimulai pukul 07.30 WIB sampai dengan pukul 17.15 WIB. dengan dua objek Rihlah yaitu Pantai Baron dan pantai Sepanjang.

Secara garis besar rangkaian kegiatan yang diikuti santri pada Rihlah kali ini terbagi menjadi dua;
1. Pantai Baron, acara di pantai ini adalah menumbuhkan dan memperkuat semangat persaudaraan, tolong menolong, sifat itsariyah, pengorbanan, ketangkasan, kepekaan, rasa simpati dan empati para santri yang dikemas dalam bentuk game/permainan.

 Disini acara ditutup dengan shalat Dhuhur dan makan siang.



2. Pantai Sepanjang, untuk di pantai ini, santri dibebaskan untuk bermain di area pantai. Ada yang berenang, snorkling, berjemur, dan bergelut dengan ombak pantai yang ramah dan bersahabat. Mendadak menjadi nelayan-nelayan junior dengan menangkap ikan-ikan kecil.











diantara program rutin tahunan Griya Tahfizh Qoryatul Qur'an adalah Rihlah Qur'ani, selain untuk refreshing santri.
 


Share on Google Plus

About Griya Tahfizh Qoryatul Qur'an

This is a short description in the author block about the author. You edit it by entering text in the "Biographical Info" field in the user admin panel.